NMAA Hadir di Osaka Auto Messe 2025, Bawa Estilo Bertema Batik Hokokai

- Penulis

Wednesday, 12 March 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy







NMAA Hadir di Osaka Auto Messe 2025, Bawa Estilo Bertema Batik Hokokai



























NMAA Hadir di Osaka Auto Messe 2025, Bawa Estilo Bertema Batik Hokokai

Mempromosikan produk aftermarket buatan Indonesia ke pasar internasional


NMAA Hadir di Osaka Auto Messe 2025, Bawa Estilo Bertema Batik Hokokai

Contents

Baca SelengkapnyaSembunyikan

National Modificator & Aftermarket Association (NMAA) membawa karya modifikasi Honda Civic Estilo EG6 dengan tema Batik Hokokai di ajang Osaka Auto Messe 2025, di Jepang. Ini merupakan langkah NMAA untuk hadir di skena modifikasi global lewat programnya “NMAA Great of Indonesia”.

KEY TAKEAWAYS

  • Apa itu National Modificator & Aftermarket Association (NMAA)?


    NMAA adalah asosiasi yang mendukung industri modifikasi dan aftermarket di Indonesia, mempromosikan produk dan karya modifikasi lokal ke panggung internasional.

  • Apa tujuan NMAA hadir di ajang Osaka Auto Messe 2025?


    Tujuan NMAA adalah mempromosikan produk aftermarket buatan Indonesia ke pasar internasional dan membuktikan bahwa modifikasi dan produk aftermarket Tanah Air bisa menjadi pemain global.

  • Langkah yang dimulai sejak 2018 ini bertujuan untuk mempromosikan produk aftermarket buatan Indonesia ke pasar internasional. Hingga akhirnya karya anak bangsa mampu bersaing di level global.

    Andre Mulyadi, Project Director IMX & Founder NMAA mengungkapkan ini adalah gerakan untuk mengangkat industri otomotif Indonesia ke panggung dunia. Tidak hanya sekedar program perkenalan industri.

    “Dengan partisipasi di Osaka Auto Messe 2025, kita membuktikan bahwa modifikasi dan produk aftermarket Tanah Air bisa menjadi pemain global,” ungkap Andre dalam keterangannya, Jumat (7/2).

    Shiro EG6 Foto: NMAA

    Pameran modifikasi yang berlangsung di Intex Osaka, Jepang, 7-9 Februari 2025 ini, menjadi panggung besar untuk memperkenalkan karya modifikasi dalam negeri. Lewat modifikasi tema Street Racing, Estilo ini menggabungkan unsur tradisional Indonesia dan budaya Jepang. Hasilnya, sukses memikat para pengunjung pameran.

    Kehadiran NMAA di Osaka didukung oleh Saber Industries, Venom Audio, Yoong Motor, dan Abca. Selain melihat modifikasi Estilo, pengunjung pameran juga dapat melihat produk aftermarket unggulan yang dikurasi khusus seperti velg Turbo Bastard Wheel, lampu inovatif dari Saber Industries, sistem audio premium Venom, perlengkapan perawatan mobil Wetshine Care dan cat dari Abca.

    Program ini diharapkan dapat mengubah citra produk lokal menjadi pemain global yang kompetitif. Lewat visi menjadi produk Indonesia sebagai local heroes dan global contender, NMAA terus mendukung kemajuan industri modifikasi dan aftermarket Indonesia ke panggung internasional.

    Batik di civic estilo Foto: NMAA

    Road to IMX 2025

    Pada tahun ini, pameran modifikasi akbar IMX 2025 akan mengadakan Road to IMX America: Car Meet Up at KJRI USA pada 16 November 2025 mendatang. Selain itu akan ada tur ke daerah untuk menyambut pameran puncak di ICE, BSD.

    Nantinya, Road to IMX akan diselenggarakan di Sam Poo Kong, Semarang pada 26 April 2025 serta PTC Surabaya pada 31 Mei 2025. Acara puncak akan diselenggarakan pada 10-12 Oktober 2025 di ICE BSD, Hall 9-10. Tiket IMX sudah bisa dipesan di website resmi IMX. (STA/ODI)

    Baca Juga: 

    NMAA Kembali Bawa Nilai Lokal ke Pameran Osaka Auto Messe di Jepang

    Rangkaian Indonesia Modification & Lifestyle Expo (IMX) 2025 Resmi Dimulai

    Setyo Adi Nugroho

    Setyo Adi Nugroho

    Pemuda asal Yogyakarta yang gemar fotografi dan dunia otomotif. Adi, begitu ia disapa, sudah cukup lama berkecimpung di jurnalisme. Khususnya otomotif. Salah satu poin paling menarik dari dirinya, sang bapak mengoleksi motor Honda Supra. Berlanjut sampai dirinya yang tetap setia menggunakan moped atau motor bebek Honda Supra di tengah terpaan gelombang skutik.


    Baca Bio Penuh

    Jual mobil anda dengan harga terbaik

    Pembeli asli yang terverifikasi
    Pembeli asli yang terverifikasi

    Listing gratis
    Listing gratis

    Daftarkan mobil Anda

    IIMS 2025

    Tren & Pembaruan Terbaru

    Anda mungkin juga tertarik

    • Berita
    • Artikel feature

    Mobil Pilihan

    • Yang Akan Datang
    • VinFast VF 6 ev


      VinFast VF 6

      Rp 344,98 Juta
      Perkiraan Harga Jakarta Selatan


      Perkiraan Diluncurkan TBA

      Kabari Saya Saat Diluncurkan

    • VinFast VF 7 ev


      VinFast VF 7

      Rp 544,98 Juta
      Perkiraan Harga Jakarta Selatan


      Perkiraan Diluncurkan TBA

      Kabari Saya Saat Diluncurkan

    • MG 3 hev


      MG 3

      Rp 203,04 Juta
      Perkiraan Harga Jakarta Selatan


      Perkiraan Diluncurkan TBA

      Kabari Saya Saat Diluncurkan

    • Mitsubishi Xpander Hybrid hev


      Mitsubishi Xpander Hybrid

      Rp 405,5 Juta
      Perkiraan Harga Jakarta Selatan


      Perkiraan Diluncurkan TBA

      Kabari Saya Saat Diluncurkan

    • BYD Atto 4 ev


      BYD Atto 4

      Rp 464,33 Juta
      Perkiraan Harga Jakarta Selatan


      Perkiraan Diluncurkan TBA

      Kabari Saya Saat Diluncurkan

    Video Mobil Terbaru di Oto

    Oto

    • AION V: LONG DISTANCE TEST OVER 600 KM JAKARTA YOGYAKARTA
      AION V: LONG DISTANCE TEST OVER 600 KM JAKARTA YOGYAKARTA

      07 Mar, 2025
      .

    • Mercedes-Benz EQE 350
      Mercedes-Benz EQE 350

      07 Mar, 2025
      .

    • Mitsubishi New Pajero Sport Has an Interesting Side to the SUV Onslaught in Its Class
      Mitsubishi New Pajero Sport Has an Interesting Side to the SUV Onslaught in Its Class

      27 Feb, 2025
      .

    • GEREBEK IIMS 2025, SURGA MOBIL MOTOR TERKINI, AFTERMARKET DAN FULL HIBURAN!
      GEREBEK IIMS 2025, SURGA MOBIL MOTOR TERKINI, AFTERMARKET DAN FULL HIBURAN!

      21 Feb, 2025
      .

    • HYUNDAI VENUE: SEE AND TRY THIS SMALL SUV FOR RP340 MILLION, IS IT WORTH BUYING?
      HYUNDAI VENUE: SEE AND TRY THIS SMALL SUV FOR RP340 MILLION, IS IT WORTH BUYING?

      17 Feb, 2025
      .

    • BYD SEALION 7: EXTERIOR & INTERIOR DETAILS INDONESIAN MARKET
      BYD SEALION 7: EXTERIOR & INTERIOR DETAILS INDONESIAN MARKET

      14 Feb, 2025
      .

    • FIRST TESTING TIGGO CROSS, NEW SUV FROM CHERY
      FIRST TESTING TIGGO CROSS, NEW SUV FROM CHERY

      14 Feb, 2025
      .

    • Driving with Toyota Hilux Rangga Builds Business in Palabuhan Ratu
      Driving with Toyota Hilux Rangga Builds Business in Palabuhan Ratu

      11 Feb, 2025
      .

    • MOBIL BARU YANG SIAP MELUNCUR DI 2025, AVANZA SAMPAI XPANDER HYBRID
      MOBIL BARU YANG SIAP MELUNCUR DI 2025, AVANZA SAMPAI XPANDER HYBRID

      03 Feb, 2025
      .

    • MOBIL BARU YANG SIAP MELUNCUR DI 2025, AVANZA SAMPAI XPANDER HYBRID
      MOBIL BARU YANG SIAP MELUNCUR DI 2025, AVANZA SAMPAI XPANDER HYBRID

      03 Feb, 2025
      .

    Tonton Video Mobil

    Artikel Mobil dari Carvaganza

    • Transformasi Suzuki Jimny Jadi Pikup Double Cabin 6 Roda
      Transformasi Suzuki Jimny Jadi Pikup Double Cabin 6 Roda

      Muhammad Hafid,
      Hari ini

    • Toyota bZ3X 2025 Meluncur, SUV Listrik Murah Berbasis Aion V
      Toyota bZ3X 2025 Meluncur, SUV Listrik Murah Berbasis Aion V

      Anjar Leksana,
      10 Mar, 2025

    • All New Toyota Hilux Rangga Terbukti Tangguh, Irit, dan Andal untuk Usaha
      All New Toyota Hilux Rangga Terbukti Tangguh, Irit, dan Andal untuk Usaha

      Zenuar Yoga,
      10 Mar, 2025

    • Sering Pakai Bensin Oplosan? Ini Dampak Buruknya Untuk Mesin
      Sering Pakai Bensin Oplosan? Ini Dampak Buruknya Untuk Mesin

      Anjar Leksana,
      08 Mar, 2025

    • Bedah Lengkap Pemacu Daya dan Fitur Keselamatan Xpeng G6
      Bedah Lengkap Pemacu Daya dan Fitur Keselamatan Xpeng G6

      Muhammad Hafid,
      07 Mar, 2025

    Artikel Mobil dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Tips
    • Review
    • Artikel Feature
    • advice
    • Toyota bZ3X 2025 Dijual Mulai Rp200 Jutaan
      Toyota bZ3X 2025 Dijual Mulai Rp200 Jutaan

      Anjar Leksana,
      Hari ini

    • Ini Status Merek M6 BYD Indonesia dan BMW di PDKI Kementerian Hukum
      Ini Status Merek M6 BYD Indonesia dan BMW di PDKI Kementerian Hukum

      Anjar Leksana,
      07 Mar, 2025

    • Toyota Indonesia Umumkan Recall untuk Raize dan Agya: Perbaikan Software ECU
      Toyota Indonesia Umumkan Recall untuk Raize dan Agya: Perbaikan Software ECU

      Anjar Leksana,
      06 Mar, 2025

    • Software ECU Terkendala, Daihatsu Recall Rocky dan Ayla
      Software ECU Terkendala, Daihatsu Recall Rocky dan Ayla

      Anjar Leksana,
      04 Mar, 2025

    • Daihatsu Resmikan Pabrik Modern di Karawang untuk Produksi Kendaraan Elektrifikasi
      Daihatsu Resmikan Pabrik Modern di Karawang untuk Produksi Kendaraan Elektrifikasi

      Alvando Noya,
      03 Mar, 2025

    • Termasuk Komponen Vital, Pentingnya Merawat Ban Serep
      Termasuk Komponen Vital, Pentingnya Merawat Ban Serep

      Setyo Adi,
      04 Des, 2024

    • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
      Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam

      Setyo Adi,
      20 Sep, 2024

    • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
      Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini

      Anjar Leksana,
      06 Sep, 2024

    • Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
      Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan

      Anjar Leksana,
      04 Sep, 2024

    • Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
      Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini

      Setyo Adi,
      24 Jun, 2024

    • First Drive Jetour X70 Plus: SUV 7-Seater Lapang dengan Fitur Melimpah
      First Drive Jetour X70 Plus: SUV 7-Seater Lapang dengan Fitur Melimpah

      Anjar Leksana,
      14 Jan, 2025

    • Test Drive Toyota Hilux Rangga: Performa dan Durabilitas Sudah Teruji
      Test Drive Toyota Hilux Rangga: Performa dan Durabilitas Sudah Teruji

      Zenuar Istanto,
      06 Jan, 2025

    • Test Drive Hyundai Santa Fe 2.5 GDi Calligraphy: Kemewahan dalam Paket Lebih Ekonomis
      Test Drive Hyundai Santa Fe 2.5 GDi Calligraphy: Kemewahan dalam Paket Lebih Ekonomis

      Anindiyo Pradhono,
      30 Des, 2024

    • Test Drive Hyundai Santa Fe 1.6T-GDi HEV: Kuat di Tanjakan Kawah Kamojang dan Tetap Efisien
      Test Drive Hyundai Santa Fe 1.6T-GDi HEV: Kuat di Tanjakan Kawah Kamojang dan Tetap Efisien

      Anjar Leksana,
      30 Des, 2024

    • Test Drive Hyundai Ioniq 5 N di Mandalika: Bisa Bikin Kaum Petrolhead Kepincut
      Test Drive Hyundai Ioniq 5 N di Mandalika: Bisa Bikin Kaum Petrolhead Kepincut

      Wahyu Hariantono,
      11 Des, 2024

    • Deret Aturan Pemerintah untuk Kendaraan Listrik di Indonesia
      Deret Aturan Pemerintah untuk Kendaraan Listrik di Indonesia

      Alvando Noya,
      02 Jan, 2025

    • Hyundai Tucson vs Honda CR-V: Mana yang Lebih Unggul di Segmen SUV C?
      Hyundai Tucson vs Honda CR-V: Mana yang Lebih Unggul di Segmen SUV C?

      Setyo Adi,
      02 Jan, 2025

    • Daftar Harga 5 SUV Off-Roader 4x4 yang Cocok untuk Bertualang
      Daftar Harga 5 SUV Off-Roader 4×4 yang Cocok untuk Bertualang

      Anjar Leksana,
      27 Des, 2024

    • Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
      Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga

      Anjar Leksana,
      17 Okt, 2024

    • Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
      Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama

      Anjar Leksana,
      03 Okt, 2024

    • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
      Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan

      Anjar Leksana,
      15 Jan, 2024

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*



















    Baca Juga  ICM Trading: Broker Forex Terbaik untuk Pemula

    Berita Terkait

    eCrypto1.com Crypto Security, A Safe Haven or a Risky Gamble?
    RMB Trade in Forex, Everything You Need to Know
    Best Non-US Countries to Trade Forex, Where Should You Go?
    Can You Trade Forex on Webull?
    Harga Bitcoin Terus Merosot Hari Ini, Trader Menanti Rilis Data Inflasi AS
    Prediksi Kripto Paling Diburu di Februari 2025
    Ethereum Terperosok di Bawah $2.700 Meski Ada Sinyal Positif dari Trump
    Koin Solana Melonjak Kembali di Atas $200 Setelah Flash Crash

    Berita Terkait

    Wednesday, 12 March 2025 - 01:25 WIB

    NMAA Hadir di Osaka Auto Messe 2025, Bawa Estilo Bertema Batik Hokokai

    Friday, 7 March 2025 - 08:14 WIB

    eCrypto1.com Crypto Security, A Safe Haven or a Risky Gamble?

    Saturday, 1 March 2025 - 04:08 WIB

    Best Non-US Countries to Trade Forex, Where Should You Go?

    Saturday, 15 February 2025 - 03:04 WIB

    Can You Trade Forex on Webull?

    Wednesday, 12 February 2025 - 10:04 WIB

    Harga Bitcoin Terus Merosot Hari Ini, Trader Menanti Rilis Data Inflasi AS

    Berita Terbaru

    Simplify the Complexities of Trade with Our Support (Freepik)

    Business

    Simplify the Complexities of Trade with Our Support

    Tuesday, 4 Mar 2025 - 13:11 WIB

    Transform Your Business Through Effective Trade Strategies (Freepik)

    Business

    Transform Your Business Through Effective Trade Strategies

    Tuesday, 4 Mar 2025 - 13:11 WIB